Easiest Way to Prepare Delicious Bolu Kukus Semangka

Bolu Kukus Semangka.

Bolu Kukus Semangka You can have Bolu Kukus Semangka using 8 ingredients and 9 steps. Here is how you cook that.

Ingredients of Bolu Kukus Semangka

  1. It's 300 gr of Tepung Terigu.
  2. Prepare 300 gr of Gula Pasir.
  3. It's 2 butir of Telur.
  4. You need 1/2 sdt of Vanili Bubuk.
  5. You need 1 sdt of SP.
  6. Prepare 200 ml of Santan (me: 1bks santan Kara segitiga + air hingga 200ml).
  7. It's secukupnya of Pewarna makanan (merah dan hijau).
  8. It's secukupnya of Meses.

Bolu Kukus Semangka step by step

  1. Campur semu bahan kecuali pewarna.
  2. Mixer selama 8 hingga 10 menit tergantung kecepatan mixer. Hingga adonan mengembang dan berwarna putih pucat.
  3. Ambil sebanyak sekitar 5 sdm adonan. Beri pewarna hijau beberapa tetes hingga menjadi berwarna hijau muda. Sisihkan 2 sdm dan tambahkan beberapa tetes lagi pewarna hijau hingga menjadi berwarna hijau tua. Bungkus masing-masing warna dalam plastik segitiga. Gunting kecil ujungnya dan ikat bagian atasnya, sisihkan..
  4. Ambil lagi sekitar 3 sdm adonan dasar warna putih. Masukkan kedalam plastik segitiga. Gunting kecil ujungnya dan ikat bagian atasnya, sisihkan..
  5. Tambahkan pewarna merah ke dalam sisa adonan didalam mangkok sesuai selera..
  6. Siapkan cetakan bolu kukus, alasi dengan cup kertas. Tuang adonan merah sebanyak cup. Taburi sedikit meses diatasnya. Aduk dengan tusuk gigi. Hentak pelan agar permukaan adonan rata..
  7. Semprot bagian atasnya dengan adonan putih hingga seluruh permukaan adonan merah tertutupi. Ulangi langkah tersebut dengan adonan hijau muda hingga cetakan penuh..
  8. Garis atasnya dengan adonan hijau tua berbentuk tanda tambah dan kali (susah deskripsi-in nya karena lupa difoto, besok kalo bikin lagi, di edit kasih foto deh hehehe). Ulangi langkah 6, 7 dan 8 hingga adonan habis.
  9. Panaskan kukusan hingga mendidih dengan api besar agar uap yang dihasilkan banyak. Masukkan adonan kedalam kukusan. Kukus selama 10 hingga 15 menit. Tes tusuk..

More Articles

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Easiest Way to Prepare Delicious Bolu Kukus Semangka"

Posting Komentar